Latihan Soal Materi Daerah Dalam Kerangka NKRI

Selamat bergabung di Pembelajaran On Line PPKn Kelas 7 KD 3.6 yaitu materi Daerah Dalam Kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Semoga yang sudah masuk dalam kelas ini senantiasa dilindungi dan diberkahi Allah SWT.

Mohon maaf sebelumnya... Karena pada awalnya saya menangkap perintah untuk melakukan pembelajaran jarak jauh (daring) melalui On Line, maka disusunlah kelas sederhana ini.

Soal PPKn Materi Daerah Dalam Kerangka NKRI

Namun pada perjalanannya, justru saya ditanyai, "ko tidak ada tugasnya...?"
Lalu saya jadi berpikir, "berarti yang diminta adalah tugas, bukan pembelajaran".
Okeh lah... Kalau tugas yang diminta, itu akan membuat lebih mudah dan praktis.

Sebelum memulai, saya yakin yang masuk di kelas ini bukan anak sembarang. Melainkan anak yang mempunyai pola pikir progresif dan memiliki motivasi tinggi untuk belajar serta ingin menjadi lebih maju.

Oleh karena itu, saya siapkan media untuk pemanasan otak sebelum mengerjakan tugas. He...66X.

Ada 28 pertanyaan (3 identitas dan 25 soal) yang bisa dijadikan sebagai alat latihan bagi kalian belajar. Hukumnya tidak wajib, tapi akan mendapat poin tambah jika mengisinya.

Silahkan kunjungi link: https://bit.ly/Latihan-Soal-PPKn-Kelas7-KD36

Masing-masing soal memiliki kandungan poin 4. Jadi, jika dikalikan 25 (betul semua akan memperoleh skor 100. Sengaja tidak saya batasi durasi pengerjaannya, biar lebih leluasa. Soal juga saya samakan jenisnya, yaitu multiple choice atau pilihan janda. Eh, pilihan ganda. Ada beberapa soal yang wajib dan tidak wajib dikerjakan karena berbagai pertimbangan.

Karena ini adalah L A T I H A N titik.

Di bagian akhir, setelah submit, Jawaban bisa dinikmati usai mengerjakannya dengan "View Result". Jadi, selain nilai masuk ke direktori Pak Koentjoro, kalian juga bisa mengoreksi jawaban sendiri.

Jawablah dengan I K H L A S sadar dan tanpa paksaan.

Jika ada pertanyaan mengenai materi, silahkan bisa disampaikan melalui kelas Ong Leng ini untuk berinteraksi bersama.

Terima kasih...
Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Latihan Soal Materi Daerah Dalam Kerangka NKRI"

 
Template By Kunci Dunia
Back To Top